Fasilitas

Lab Farmasi

Fakultas Ilmu Kesehatan

Dep. Klinis dan Komunitas

Laboratorium Apotek Simulasi
Laboratorium Apotek Simulasi

Laboratorium apotek simulasi ini digunakan untuk melaksanakan praktikum terkait simulasi aktivitas di apotek, termasuk peracikan obat dan untuk mengembangkan keterampilan praktis dan pengetahuan farmasi


Laboratorium Farmakologi
Laboratorium Farmakologi

Laboratorium farmakologi adalah laboratorium untuk melaksanakan praktikum, penelitian, pengujian, dan analisis yang berkaitan dengan analisis efek suatu sediaan terhadap hewan coba


Ruang Hewan Coba
Ruang Hewan Coba

Ruang hewan coba adalah unit penunjang departemen klinis dan komunitas. Di dalam ruangan ini terdapat hewan coba di antaranya mencit, tikus yang digunakan untuk praktikum


Dep. Teknologi Farmasi

Laboratorium Preskripsi
Laboratorium Preskripsi

Laboratorium preskripsi adalah laboratorium untuk melaksanakan praktikum yang berkaitan dengan pembuatan sediaan farmasi sebagai dasar untuk bekal praktikum pada semester selanjutnya


Laboratorium Teknologi Farmasi
Laboratorium Teknologi Farmasi

Laboratorium teknologi farmasi adalah laboratorium untuk melaksanakan praktikum, penelitian, pengujian, dan analisis yang berkaitan dengan formulasi obat, kosmetik, dan makanan baik dari bahan alam dan bahan kimia


Dep. Biologi Farmasi

Green House
Green House

Green House adalah unit penunjang di departemen biologi farmasi. Di dalam green house menyediakan berbagai macam tanaman yang digunakan untuk praktikum


Laboratorium Mikrobiologi
Laboratorium Mikrobiologi

Laboratorium mikrobiologi adalah laboratorium untuk melaksanakan praktikum, penelitian, pengamatan, pengujian dan analisis yang berkaitan dengan mikroba dan mikroorganisme


Laboratorium Botani Farmasi
Laboratorium Botani Farmasi

Laboratorium botani farmasi adalah laboratorium untuk elaksanakan praktikum, penelitian, pengujian dan analisis yang berkaitan dengan bahan alam dan tanaman


Dep. Kimia dan Farmasi

Laboratorium Kimia Farmasi
Laboratorium Kimia Farmasi

Laboratorium Kimia Farmasi adalah laboratorium untuk elaksanakan praktikum, penelitian, pengujian, dan analisis yang berkaitan dengan reaksi kimia dan fisika farmasi, sintesis bahan obat, dan preparasi larutan uji


Laboratorium Instrumen
Laboratorium Instrumen

Laboratorium Instrumen adalah laboratorium untuk melaksanakan praktikum, penelitian, pengujian, dan analisis yang berkaitan dengan instrumentasi kimia farmasi, validasi metode analisa pengukuran konsentrasi zat dan molekular docking